Tujuan
- Menghasilkan guru profesional memenuhi 4 aspek kompetensi yang meliputi:
- kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional.
- Menghasilkan guru yang berilmu dan berahklak mulia sebagai teladan bagi siswa.
- Peningkatan keunggulan program studi PPG dalam peringkat nilai akreditasi, kemandirian, dan pegembangan IPTEKS.
- Peningkatan jalinan kerjasama dengan pihak lain dalam lingkup nasional, regional, dan internasional terutama dalam pengembangan kompetensi profesi.